Rabu, 20 Agustus 2014

Keperawatan S1. Baca ya :D


       Keperawatan? Semua orang pasti bilang kok cuman ambil perawat sih, kenapa gak sekalian dokter aja atau bidan atau farmasi. Mayoritas semua orang selalu mengatakan seperti itu kalau jawaban kita ngambil jurusan keperawatan. Mereka pikir jurusan keperawatan itu hanya jurusan yang rendah. Soalnya kerjanya sebagai pembantu para dokter-dokter di rumah sakit. Terus mereka-mereka yang enggak tau mikirnya lulusan keperawatan itu cuman D3. Padah seenak mulural kan ada yang S1. Bahkan sampek S3. Ada juga yang dikirim keluar negeri buat jadi perawat di salah satu rumah sakit ternama di suatu benua. Awalnya mereka selalu ngomong seenak mulut mereka sendiri. 
        Kalau kita membicarakan gaji gaji keperawatan S1 lebih besar dibanding kebidanan D3. sudah berbeda golongan antara perawat dan bidan. Kalau kebidanan fokus orang melahirkan. Kalau keperawatan itu bisa membantu dokter taupun bidan. Mereka diajari segalanya. Pelajarannya hampir sama dengan dokter cuman kalau dokter lebih mendetail. 
         Jika lulusan keperawatan S1 itu kerjanya dirumah sakit, mereka enggak cuman monoton jadi perawat, tapi kalau kerja mereka bagus mereka bisa jadi kepala ruangan dari rumah sakit tersebut. Apalagi kalau dia lulusnya 3,5 tahun dengan IPK 3,5 ke atas. Langsung sudah, bukan dia yang nyari pekerjaan, malah dia yang dicari pekerjaan. 
        Jadi menurut aku pribadi nih, jangan menjudge sesuatu kalau belum tau hasilnya. belum tau prospek kedepannya gimana.
 ayo lajutkan perjuangan kita. Jangan pernah putus asa. Seperti firman Allah : " boleh jadi yang di olok-olok lebih tinggi dari yang mengolok-olok". 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar